
Berdasarkan rilis yang diterima LTN NU Klaten, acara ini akan dihadiri oleh Habib Rifki bin Ahmad Al Jailany dan KH Abdullah Khadiq Fauzan dari PP Al Ikhlas Bercak Yogyakarta. Pengajian akbar ini didukung oleh banyak pihak, antara lain Fatayat NU, Ansor, IPNU, dam IPPNU.
Tag :
Agenda
0 Komentar untuk "1 Oktober 2016, Ada Pengajian di Manisrenggo"